Pewartaan Iman Kontekstual : Menimba Pengalaman Misi di Cina
Gereja dipanggil dan diutus untuk mewartakan Injil dan menjadi sarana rahmat Allah bagi segala bangsa. Ada banyak cara yang dapat dilakukan oleh Gereja untuk mewartakan imannya kepada dunia. Buku ini membuka wawasan kita bagaimana dapat mewartakan iman dalam konteks masyarakat kita dengan pengetahuan, kemampuan dan sarana yang kita miliki.
Tidak tersedia versi lain